News

BAITI JANNATI

PUISI

Paling ujung

Banyak orang kecele

Tidak lagi bisa berharap

Dekat sawah

Orang bilang mewah

Mepet sawah

 

Mata terbelalak hati berdebar

Dia menjulurkan tubuh panjangnya di kamar

Ada yang menjinjing tulang belakangnya

Si kaki seribu mendekati televisi

Saat terlena diri

Si Bagus menari bersuka ria

Menikmati suasana yang ada

Si manis pun berpatisipasi

Dengan penuh dedikasi

 

Bunga-bunga anggrek turut menghiasi

Dengan berjajar mereka menganggukkan diri

Para bidadari mengiringi langkah kaki

***

Show More

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


The reCAPTCHA verification period has expired. Please reload the page.

Back to top button